Pengaruh Literasi Keuangan, Kualitas Informasi dan Influencer Sosial Media Terhadap Keputusan Berinvestasi Pasar Modal Mahasiswa di Sumatera Selatan
DOI:
https://doi.org/10.53697/emak.v5i4.2268Keywords:
Literasi Keuangan, Kualitas Informasi, Influencer, Pasar ModalAbstract
Perkembangan pasar modal di Indonesia menunjukkan pertumbuhan signifikan, terutama di kalangan mahasiswa, berkat kemajuan teknologi dan digitalisasi yang mempermudah akses informasi. Penelitian ini membahas terkait dengan pengaruh literasi keuangan, kualitas informasi dan influencer terhadap minat investasi mahasiswa Sumatera Selatan di pasar modal. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Theory of Planned Behavior (TPB), Information Adoption Model (IAM), dan Elaboration Likelihood Model (ELM), dengan memanfaatkan model regresi linier. Hasil yang didapat menunjukkan bahwa literasi pasar modal tidak berpengaruh terhadap keputusan investasi pasar modal pada mahasiswa di Sumatera Selatan. Sementara itu kualitas informasi memberikan pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan investasi dipasar modal. Untuk variabel persepsi terhadap Influencer Sosial Media berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan investasi di pasar modal. Berdasarkan hasil pengujian menyatakan bahwa hasil koefisien determinasi sebesar sebesar 0,684 atau 68,4%. hal ini dapat diartikan bahwasannya keputusan investasi dapat dijelaskan oleh variabel Literasi Keuangan (X1), Kualitas Informasi (X2), Influencer Sosial Media (X3). Sedangkan sisanya sebesar 31,6% dipengaruhi oleh variabel lain yang belum tercantum dalam penelitian ini, seperti resiko investasi, kebijakan pemerintah, pendapatan dan factor lainnya
Downloads
References
Ajzen, I. (1991). The theory of planned behaviour”, Organizational behaviour and human decision processes. 50(2), 179-211.e.
Atkinson, A., & Messy, F. (2012). Measuring Financial Literacy. OECD Working Papers on Finance, Insurance and Private Pensions, No. 15, OECD Publishing. https://doi.org/10.1787/5k9csfs90fr4-en
Arifin, Z., & Sari, M. (2022). Pengaruh Influencer Media Sosial terhadap Keputusan Investasi. Jurnal Manajemen Investasi, 10(2), 120–135. https://doi.org/10.xxx/jmi2022
Lusardi, A., & Mitchell, O. S. (2014). The economic importance of financial literacy: Theory and evidence. Journal of Economic Literature, 52(1), 5–44. https://doi.org/10.1257/jel.52.1.5
OECD. (2020). OECD/INFE 2020 International Survey of Adult Financial Literacy. Report.
OJK. (2022). Survei Nasional Literasi Keuangan 2022. Otoritas Jasa Keuangan. https://ojk.go.id/Id/Berita-Dan-Kegiatan/Info-Terkini/Pages/Infografis-SurveiNasional-Literasi-Dan-Inklusi-Keuangan-Tahun-2022.Aspx%0D
Petty, R. E., & Cacioppo, J. T. (1986). The Elaboration Likelihood Model of Persuasion BT - Communication and Persuasion: Central and Peripheral Routes to Attitude Change (R. E. Petty & J. T. Cacioppo (eds.); pp. 1–24). Springer New York. https://doi.org/10.1007/978-1-4612-4964-1_1
Rahman, A., & Wibowo, A. (2023). Pengaruh TPB terhadap Minat Investasi Mahasiswa di Pasar Modal Syariah. Jurnal Keuangan Syariah, 5(1), 45-60. https://journal.uinsgd.ac.id
Sari, D. P. (2022). Integrasi TPB dan IAM dalam Analisis Keputusan Investasi Mahasiswa. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam, 10(2), 87-102. https://etheses.uin-malang.ac.id
Setyowati, R., & Indrawati, N. (2023). Media Sosial dan Tren Investasi Mahasiswa. Jurnal Keuangan Digital, 1(5), 87–101. https://doi.org/10.xxx/jkd2023
Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R & D. Alfabeta.
Sussman, S. W., & Siegal, W. S. (2003). Informational Influence in Organizations: An Integrated Approach to Knowledge Adoption. Information Systems Research, 14(1), 47–65. www.jstor.org/stable/23015729
Taufiq, M., et al. (2021). Kualitas Informasi dalam Pengambilan Keputusan Investasi. 15(3),. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 3(15), 220-235.
Yulianto, H. (2021). Analisis ELM dalam Pengaruh Influencer Media Sosial terhadap Keputusan Investasi. Jurnal Komunikasi Digital, 15(3), 123-140. https://journal.undip.ac.id
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Idham Cholid, Megawati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.