Pengaruh Implementasi Sila Ke-2 Kemanusiaan Yang Adil dan Beradab Dalam Penurunan Perilaku Bullying Di Kelas C Prodi Ilmu Komputer Universitas Negeri Medan
DOI:
https://doi.org/10.53697/iso.v4i2.2050Keywords:
Implementasi, Sila ke-2, BullyingAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penerapan sila ke-2 Pancasila, yaitu "Kemanusiaan yang Adil dan Beradab," terhadap pengurangan perilaku bullying di kelas C Prodi Ilmu Komputer Universitas Negeri Medan. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan data yang dikumpulkan melalui kuesioner yang melibatkan mahasiswa sebagai responden. Analisis data dilakukan menggunakan statistik deskriptif untuk menggambarkan pola-pola data, serta regresi linier sederhana untuk mengevaluasi hubungan antara implementasi nilai-nilai kemanusiaan dengan penurunan bullying di lingkungan akademik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan nilai-nilai sila ke-2 berkontribusi signifikan dalam menciptakan suasana belajar yang inklusif, kondusif, dan bebas dari kekerasan. Mahasiswa yang memahami dan mengimplementasikan nilai-nilai ini cenderung menunjukkan sikap empatik, adil, serta menghargai perbedaan antarindividu. Temuan ini menegaskan pentingnya integrasi pendidikan nilai-nilai Pancasila dalam proses pembelajaran untuk membangun karakter mahasiswa yang menghormati hak asasi manusia. Dengan demikian, nilai-nilai kemanusiaan ini dapat menjadi landasan bagi terciptanya lingkungan akademik yang harmonis dan berkeadaban.
References
Andayani, K. R., Pieter, N. K., & Artanti, P. N. (2023). Pencegahan Fenomena Bullying di Kalangan Mahasiswa Teknik Lingkungan Angkatan 22 UPN Veteran Jawa Timur. Madani: Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 1(5).
Purba, H. (2024). Bullying Dalam Perspektif Sila Kedua Pancasila. Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia (JPPI), 1(4), 110-116.
Sari, H. N., Pebriyani, P., Nurfarida, S., Suryanto, M. F., Suri, P. A. A., & Nugraha, R. G. (2022). Perilaku Bullying Yang Menyimpang Dari Nilai Pancasila Pada Siswa Sekolah. Jurnal Kewarganegaraan, 6(1), 2095-2102.
Bete, M. N., & Arifin, A. (2023). Peran Guru Dalam Mengatasi Bullying Di Sma Negeri Sasitamean Kecamatan Sasitamean Kabupaten Malaka. Jurnal Ilmu Pendidikan (JIP), 8(1), 15-25.
Ere, H., & Haskas, Y. (2024). Hubungan Lingkungan Sekolah Dengan Perilaku Bullying Dikalangan Pelajar SMP Negeri 12 Makassar. JIMPK: Jurnal Ilmiah Mahasiswa & Penelitian Keperawatan, 4(2), 183-188.
Putri, N. N. A., Avianika, K. A., & Kembara, M. D. (2023). Peran Pancasila sebagai upaya membangun etika anak berkebutuhan khusus di masyarakat. Garuda: Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Dan Filsafat, 1(2), 89-96.
Choiriyah, S., Masruroh, S., Imamah, N., Laili, A., & Kunaifi, H. (2024). Peran guru dalam pencegahan bullying di sekolah. Journal Educatione, 1(2).
Rahmawati, I. S., & Illa, A. (2020, November). Pencegahan bullying dalam pendidikan karakter melalui peran guru di sekolah. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan (Vol. 2, pp. 633-640).
Purba, H. (2024). BULLYING DALAM PERSPEKTIF SILA KEDUA PANCASILA. Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia (JPPI), 1(4), 110-116.
Andayani, K. R., Pieter, N. K., & Artanti, P. N. (2023). Pencegahan Fenomena Bullying di Kalangan Mahasiswa Teknik Lingkungan Angkatan 22 UPN †œVeteran†Jawa Timur. Madani: Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 1(5).
Dinanty, N. S., Putri, A. J., Rahman, G., Jamain, R. R., Arsyad, M., & Putro, H. Y. S. (2024). PENGARUH BUDAYA SENIORITAS DAN BULLYING OLEH MAHASISWA DI LINGKUNGAN KAMPUS. Jurnal Pelayanan Bimbingan dan Konseling, 6(4).
Fatimah, S., Susanto, B., Saputro, B., Putra, H. K., & Murtiningsih, I. (2023). Pencegahan Tindak Perundungan di Lingkungan Kampus: Bersama Ciptakan Kehidupan Kampus yang Nyaman dan Aman. Educate: Journal of Community Service in Education, 3(2), 25-33.
Sari, H. N., Pebriyani, P., Nurfarida, S., Suryanto, M. F., Suri, P. A. A., & Nugraha, R. G. (2022). Perilaku bullying yang menyimpang dari nilai pancasila pada siswa sekolah. Jurnal kewarganegaraan, 6(1), 2095-2102.
Budiman, A & Asriyadi, F. (2021). Perilaku Bullying Pada Remaja dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jawa Tengah: Pena Persada
Aulia, F., Akbar, A., & Magistarina, E. (2021). Bullying Fenomena dalam Berbagai Konteks. Jakarta: Kencana
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Ega Pratama, Parlaungan Gabriel Siahaan, Novridah Reanti Purba, Agata Putri Handayani Simbolon, Najwa Latifah Hasibuan5

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.